Tips Strategi SEO Saat Membangun Bisnis UKM

Tips Strategi SEO Saat Membangun Bisnis UKM

Konten [Tampil]
Bisnis ukm/umkm adalah salah satu bisnis yang bisa menjadi ide untuk mendapatkan uang. Namun dibalik bisnis ukm/umkm ini,terdapat pilar strategi bisnis tentang membangun bisnis ukm/umkm agar mampu mengoptimalkan penghasilan.




Banyak sekali strategi yang bisa kita terapkan sebagai pendongkrak sebuah penghasilan dalam membangun bisnis ukm. Salah satu teknik yang bisa kita pakai dalam bisnis ukm adalah STRATEGI SEO. 

Strategi SEO adalah setrategi yang memanfaatkan search engine pada salah satu mesin pencarian,salah satunya adalah mesin pencarian google. 


Dengan mengoptimalkan strategi SEO (Search Engine Optimazation) dalam bisnis ukm/umkm, bisa di pastikan bahwa kita akan mampu bersaing dalam berbisnis.
Hal ini bisa kita terapkan ketika baru memulai berbisnis ukm/umkm.

Bagaimana cara menerapkan STRATEGI SEO dalam bisnis umkm/ukm ??


 Cara yang paling manjur adalah dengan cara memgoptimamalkan bisnis umkm/ukm kita di mesin pencarian google. Agar ketika orang semakin mudah mengenal,menjangkau dan membeli produk kita. 

2 strategi SEO bisnis umkm/ukm dengan memanfaatkan google dan media sosial.


  • Google

Cara pertama yang akan kita masukkanke strategi SEO bisnis umkm/ukm adalah dengan cara memanfaatkan google sebagai alat bantu mengoptimalkan bisnis umkm/ukm. Buatlah sebuah website yang khusus mempromosikan atau menjual produk kita. Selain membuat website sendiri,kita juga bisa memanfaatkan website online shop seperti shoppe,buka lapak dan lain lain sebagai alat bantu untuk mengoptimalkan agar lebih mudah dijangkau calon pembeli.

  • Facebook

Facebook bisa kita manfaatkan untuk memulai mempromosikan produk tanpa harus membayar. Facebook menjad alat penunjang strategi SEO bisnis umkm/ukm karena facebook memiliki pengguna terbanyak di dunia. Gunakan facebook sebagai alat memasarkan barang kita.


Baca Juga :

Artikel Rekomendasi :

أحدث أقدم
close